Soal IPS Kelas VII SMP Tema 1 TA 2014/2015 Paket 2

 on Saturday, January 3, 2015  

Sub Tema A.     Letak Wilayah dan Pengaruhnya bagi Keadaan Alam Indonesia
Sub Tema B.     Keadaan Alam Indonesia
Sub Tema C.    Kehidupan Sosial Masyarakat Indonesia pada Masa Praaksara, Hindu-Buddha dan Islam
Sub Tema D.    Konektivitas Antar Ruang dan Waktu

I. Pilihlah jawaban yang paling tepat dengan memberi tanda silang (X) pada huruf a, b, c, atau d pada lembar jawaban yang tersedia!

1. Daerah ini rawan gempa bumi, kecuali ....
a. Kalimantan
b. Papua
c. Jawa
d. Bali

2. Di daerah ini terkenal menjadi sentral/pusat pertanian penghasil padi terbesar di Indonesia.
a. pulau Jawa
b. pulau Sumatera
c. pulau Kalimantan
d. pulau Papua

3. Pada masa perundagian manusia sudah bisa membuat peralatan dari perunggu yang berfungsi sebagai ....
a. Peralatan perdagangan
b. peralatan pertanian
c. peralatan transportasi
d. peralatan komunikasi

4. Bencana alam yang berpotensi terjadi di dataran rendah kecuali, .......
a. banjir,
b. tsunami,
c. gempa.
d. gunung meletus

1). Air tidak dapat mengalir karena saluran drainase yang ada tidak berfungsi
2). Air tidak menyerap ke dalam tanah karena berkurangnya tumbuhan sebagai penyimpan air.
5. Pernyataan diatas merupakan tanda-tanda akan terjadi bencana....
a. tsunami      
b. tanah longsor
c. banjir          
d. gunung meletus

6. Pertanian yang sesuai dengan daerah dataran rendah adalah............
a. karet, sawit, teh, kina, jagung
b. tomat, kubis, teh, tembakau, kayu manis
c. karet, ubi, sawit, padi, tebu
d. kopi, karet, apel, kayu manis

7. Pertanian yang sesuai dengan daerah dataran tinggi dan perbukitan adalah............
a. karet, sawit, teh, kina, jagung
b. tomat, kubis, teh, tembakau, kayu manis
c. karet, ubi, sawit, padi, tebu
d. kopi, karet, apel, kayu manis

8. Ciri-ciri flora Indonesia Barat!diantaranya ...
a. Terdapat berbagai jenis meranti dan jenis rotan
b. Terdapat jenis tumbuhan matoa dan nangka
c. Terdapat berbagai jenis tumbuhan sagu dan matoa
d. Meliputi wilayah Sumatera dan Sulawesi

9. Ciri-ciri flora Indonesia Timur diantaranya ...
a. Terdapat berbagai jenis meranti dan jenis rotan
b. Terdapat jenis tumbuhan matoa dan nangka
c. Terdapat berbagai jenis tumbuhan sagu dan matoa
d. Meliputi wilayah Sumatera dan Sulawesi

10. Fauna Indonesia Bagian Barat (Sumatra, Jawa, Bali, dan Kalimantan) dari jenis mamalia adalah...
a. kangguru, walabi, nokdiak, oposum layang
b. harimau, badak, banteng, orang utan, bekantan,
c. babi rusa, anoa, ikan duyung, kuda, tarsius,
d. gajah, macan tutul, anoa, kanguru

11. Fauna Indonesia Bagian Barat (Sumatra, Jawa, Bali, dan Kalimantan) dari jenis reptil....
a. ular, buaya, tokek, kadal, tokek, biawak, bunglon, kura-kura, dan trenggiling.
b. biawak, komodo, buaya, dan ular.
c. biawak, buaya, ular, kadal.
d. bunglon, tokek, komodo, tenggiling

12. Fauna Indonesia Bagian Barat (Sumatra, Jawa, Bali, dan Kalimantan) jenis unggas ..
a. burung hantu, gagak, jalak, elang, merak, kutilang,
b. cenderawasih, nuri, raja udang, kasuari, dan namudur.
b. maleo, burung dewata, mandar, raja udang, rangkong, dan kakatua, nuri
d. merak, kakatua, cendrawasih, kutilang

13. Flora Indonesia kelompok Indo-Malayan tersebar meliputi wilayah pulau ....
a. Jawa, Bali, Sulawesi, Helmahera
b. Papua, Halmahera, dan Kepulauan Aru.
c. Sulawesi, Maluku, Timor, dan Nusa Tenggara Sulawesi.
d. Sumatra, Kalimantan, Jawa, dan Bali.

14. Fauna Indonesia Tengah atau Tipe Peralihan (Sulawesi, Maluku, Timor, NTT, NTB dari jenis mamalia
a. kangguru, walabi, nokdiak, oposum layang
b. harimau, badak, banteng, orang utan, bekantan,
c. babi rusa, anoa, ikan duyung, kuda, tarsius,
d. gajah, macan tutul, anoa, kanguru

15. Fauna Indonesia Tengah atau Tipe Peralihan (Sulawesi, Maluku, Timor, dan Nusa Tenggara ) dari jenis reptil ...
a. ular, buaya, tokek, kadal, tokek, biawak, bunglon, kura-kura, dan trenggiling.
b. biawak, komodo, buaya, dan ular.
c. biawak, buaya, ular, kadal.
d. bunglon, tokek, komodo, tenggiling

16. Fauna Indonesia Tengah atau Tipe Peralihan (Sulawesi, Maluku, Timor, dan Nusa Tenggara) jenis burung/unggas ...
a. burung hantu, gagak, jalak, elang, merak, kutilang,
b. cenderawasih, nuri, raja udang, kasuari, dan namudur.
c. maleo, burung dewata, mandar, raja udang, rangkong, dan kakatua, nuri
d. merak, kakatua, cendrawasih, kutilang

17. Fauna Indonesia Bagian Timur (Papua, Halmahera, dan Kepulauan Aru) dari jenis  mamalia ...
a. kangguru, walabi, nokdiak, oposum layang
b. harimau, badak, banteng, orang utan, bekantan,
c. babi rusa, anoa, ikan duyung, kuda, tarsius,
d. gajah, macan tutul, anoa, kanguru

18. Fauna Indonesia Bagian Timur (Papua, Halmahera, dan Kepulauan Aru) dari jenis  reptil ...
a. ular, buaya, tokek, kadal, tokek, biawak, bunglon, kura-kura, dan trenggiling.
b. biawak, komodo, buaya, dan ular.
c. biawak, buaya, ular, kadal.
d. bunglon, tokek, komodo, tenggiling

19. Fauna Indonesia Bagian Timur (Papua, Halmahera, dan Kepulauan Aru) dari jenis  burung/unggas .....
a. burung hantu, gagak, jalak, elang, merak, kutilang,
b. cenderawasih, nuri, raja udang, kasuari, dan namudur.
b. maleo, burung dewata, mandar, raja udang, rangkong, dan kakatua, nuri
d. merak, kakatua, cendrawasih, kutilang

20. Ciri-ciri masyarakat pra aksara adalah, kecuali:
a. Tidak mengenal tulisan
b. Hidup secara nomaden
c. Tidak memiliki kebudayaan
d. Hidup bergantung pada alam

21. Fosil adalah:
a. Peninggalan sejarah yang telah membatu
b. Sisa tengkorak manusia purba
c. Sisa-sisa kebudayaan masyarakat pra aksara
d. Tanda-tanda kehidupan masyarakat pra aksara

22. Perundagian berasal dari kata undagi (bahasa Bali), Undagi artinya .....
a. Golongan/orang yang suka menyimpan benda pusaka
b. Golongan/orang yang hidup dari berburu
c. Golongan/orang yang memliki keterampilan / kepandaian tertentu
d. Golongan/orang yang memiliki harta yang banyak

23. Masyarakat Indonesia pada masa Praaksara pada awalnya memperoleh makanan dengan cara ......
a. berdagang dengan negara tetangga
b. berburu dan mengumpulkan makanan dari hutan
c. menjual hasil kerajinan tangan
d. diberi bantuan makanan dari negara tetangga

Pada masa praaksara sejak manusia Pithecanthropus sampai hingga Homo sapiens memperoleh makanan dengan cara ....
a. bertani dan bercocok tanam
b. berburu dan meramu makanan dari hutan
c. berdagang hasil kerajinan tangan
d. menjual hasil industri seperti gerabah

- Telah mengenal perunggu & biji besi.- Dapat membuat kapak perunggu,benjana perunggu,arca perunggu,dan perhiasan
24. Pernyataan di atas adalah ciri masyarakat praaksara pada masa ..
a. Masa berburu dan meramu
b. Masa semi menetap
c. Masan menetap dan bercocok tanam
d. Masa perundagian

25. Apakah yang dimaksud dengan NOMADEN ?
a. Hidup berpindah-pindah
b. Telah mengenal api
c. Berburu hewan liar
d. Sisa-sisa makanan

26. Seperti apa tempat tinggal masyarakat pra aksara pada masa berburu dan meramu ?
a. tinggal di gua-gua yang jauh dari sumber air,
b. tinggal di padang rumput yang dekat dari sumber air,
c. membuat perumahan sederhana dari dedaunan
d. tinggal di bawah pohon-pohon kayu yang rindang

27. Peralatan masyarakat pra aksara pada masa berburu dan meramu adalah .....
a. kapak perimbas,kapak genggam,alat penggali dari tanduk
b. Kapak lonjong, dan peralatan menulis
c. perhiasan dari manik-manik
d. kapak perunggu,benjana perunggu

28. Apakah masyarakat praaksara pada masa berburu dan meramu sudah mengenal api?
a. belum mengenal api
b. sudah mengenal api
c. belum butuh api
d. Saat itu tak ada api

29. Contoh pengaruh Hindu di Indonesia dalam bidang pemerintahan adalah ....
a. masyarakat mulai mengenal kepercayaan
b. mulai dikenal sistem kerajaan
c. dikenal adanya sistem kasta
d. kekuasaan Raja bersifat mutlak

30. Yang membawa masuk ajaran Islam ke Indonesia adalah;
a. Para pedagang dari Cina dan India
b. Para pedagang dan ulama dari Gujarat
c. Para Wali (Wali Songo)
d. Para Santri yang belajar agama Islam di Persia  

31. Pengaruh islam dalam masyarakat Indonesia di bidang pendidikan adalah ....
a. Masyarakat mengenal bahasa arab
b. Munculnya karya sastra berupa syair
c. Munculnya pesantren-pesantren islam
d. Mayoritas penduduk Indonesia beragama islam

32. Kerajaan Hindu tertua di Indonesia adalah:
a. Tarumanegara
b. Kutai
c. Sriwijaya
d. Majapahit

33. Kerajaan Islam tertua di Indonesia adalah:
a. Mataram
b. Demak
c. Samudera Pasai
d. Palembang

34. Kerajaan Demak merupakan kerajaan yang bercorak .......
a. Hindu
b. Budha
c. Islam
d. Animisme dan Dimamisme

35. Peralatan manusia pada masa berburu dan meramu (mengumpulkan makanan) terbuat dari batu yang masih kasar, seperti berupa ....
a. Beliung persegi
b. Kapak lonjong
c. Kapak perunggu
d. Kapak perimbas

36. Dasar laut yang menjorok ke bawah dibanding daerah sekitarnya disebut...
a. gunung laut
b. ambang laut
c. palung laut
d. punggung laut

37. Apabila di jakarta pukul 21.00 WIB , di Jayapura pukul ....
a. 20.00 WIT
b. 21.00 WIT
c. 22.00 WIT
d. 23.00 WIT

38. Berikut ini yang tidak termasuk dalam aktivitas aliran sungai adalah....
a. erosi
b. pelapukan
c. pengendapan
d. transportasi

39. Dibawah ini yang bukan merupakan manfaat danau adalah....
a. tempat rekreasi
b. tempat pelapukan bahan organis
c. tempat perikanan darat
d. pembangkit tenaga listrik

40. Secara geografis wilayah Indonesia terletak diantara ....
a. 2 benua dan 2 samudera
b. 1 benua dan 2 samudera
c. 2 benua dan 3 samudera
d. 3 benua dan 3 samudera

41. Aliran air di bagian hilir sungai lebih lambat karena....
a. lereng landai
b. lerengnya curam
c. debit airnya kecil
d. material yang diangkut besar

42. Pengerukan sedimentasi didasar sungai merupakan salah satu upaya ...
a. mencegah erosi
b. mencegah banjir
c. mencegah kekeringan
d. menahan luapan sungai

43. Peradaban Hindu mudah diterima oleh masyarakat Indonesia karena ...
a. telah lama ada hubungan antara India dan Indonesia
b. adanya persamaan antara peradaban Hindu dengan peradaban Indonesia
c. dasar dasar peradaban Hindu telah lama dimiliki oleh bangsa Indonesia
d. bangsa Indonesia termasuk bangsa yang mudah menerima pengaruh luar

44. Menurut teori waisya, pengaruh Hindu ke Indonesia dibawa oleh.....
a. kaum brahmana
b. kaum pedagang
c. para bangsawan
d. para kesatriya

45. Pengaruh hindu Budha di bidang politik adalah...
a. adanya sistem kasta
b. adanya sistem kerajaan
c  adanya sistem ke masyarakatan
d. munculnya berbagai karya sastra

46. Berkembanya Sriwijaya sebagai kerajaan maritim (negara kelautan) disebabkan oleh .....
a. rakyat hidup dari perdagangan
b. besarnya hasil bumi sriwijaya
c. letaknya strategis di tepi selat malaka
d. keberhasilan sriwijaya mengalahkan kerajaan- kerajaan sekitarnya

47. Kalimat “Bhineka Tunggal Ika” yang tertulis pada lambang negara RI sebenarnya dimbil dari hasil karya sastra masa majapahit. Kalimat tersebut tertulis dalam kitab ....
a. negara kertagama karya Mpu prapanca
b. sotasoma karya Mpu tantular
c. bharatayudha karya Mpu sedah
d. arjunawiwaha karya Mpu kanwa

48. Sumpah palapa yang diucapkan oleh Gajah Mada pada tahun 1331 bertujuan untuk ....
a. menakhlukan kerajaan sunda
b. menata sistem pemerintahan
c. mengangkat derajat kerajaan majapahit
d. mempersatukan seluruh nusantara di bawah payung majapahit

49. Agama Islam lebih cepat diterima oleh masyarakat indonesia, karena....
a. penyebarannya dilakukan dengan jalan damai
b. penyebarannya melalui jalan peperangan
c. penyebarannya dilakukan dengan menaklukan kerajaan-kerajaan besar
d. membangun hubungan yang bersifat politik

Soal IPS Kelas VII SMP Tema 1 TA 2014/2015 Paket 2 4.5 5 Hand Saturday, January 3, 2015 Sub Tema A.     Letak Wilayah dan Pengaruhnya bagi Keadaan Alam Indonesia Sub Tema B.     Keadaan Alam Indonesia Sub Tema C.    Kehidup...


No comments:

Post a Comment